Ciri Keunggulan Perumahan Cluster

Ciri Keunggulan Perumahan Cluster

 

Kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan perumahan cluster. Perumahan tersebut merupakan salah satu jenis rumah hunian yang dibangun dalam satu lingkungan yang sama, dan mempunyai desain serta bentuk bangunan yang sama, Lalu, apa ciri dan keunggulan cluster perumahan jenis lainnya? Simak terus artikelnya broker properti bandung sebagai berikut:

 

1. Total Unit

Untuk satu cluster, biasanya unit yang disediakan memang sudah terbatas. Hal tersebut ditujukan biar penghuni perumahan dapat merasa nyaman dengan lingkungan yang sangat tenang dan tidak dipadati. Perumahan jenis cluster biasanya terletak di area pinggir kota dan masih asri tapi mempunyai akses yang mudah untuk menuju kota.

 

2. Konsep

Umumnya, perumahan cluster memiliki desain yang simple dan seragam. Jika dibanding dengan townhouse, perumahan cluster pasti lebih simple karena townhouse pada umumnya dirancang sebagai unit mewah yang mempunyai desain yang elegan dan eksklusif, Cluster pada umumnya cuma mempunyai dua lantai.

 

3. Lokasi

Perumahan cluster pada umumnya ada di satu area yang khususnya sudah terletak di daerah pinggir kota atau kawasan sub-urban. Lingkungan terhadap perumahan cluster pada umumnya sangat asri dan minim polusi. Seperti lokasi kavling yang kami miliki mempunyai lingkungan yang sangat asri dan strategis.

 

4. Fasilitas

Fasilitas yang sudah disediakan di perumahan cluster pastinya jauh lebih lengkap kalau dibandingkan dengan fasilitas yang ada di perumahan residence. Perumahan cluster biasanya memiliki area yang hijau dan terbuka sangat luas, playground, jogging track, sport park, dan fasilitas pada umumnya. Perumahan cluster menerapkan on gate system dan mempunyai fasilitas security 24 jam wajib lapor. Harus kalian ketahui juga fasilitas yang disediakan untuk cluster tidak dapat sembarangan dihuni dari luar cluster. Hal ini tujuannya supaya lebih exclusive dan terjaga dengan sangat baik.

 

5. Harga

Harga rumah cluster tergolong cukup lebih tinggi dibawah 1 miliar. Hal tersebut karena cluster merupakan hunian yang jauh lebih premium dan modern jika dibandingkan dengan residence. Mengingat fasilitas yang jauh lebih lengkap dan tentunya premium membuat perumahan cluster mempunyai harga yang cukup lebih tinggi.

 

Gimana menarik bukan? setelah tahu ciri dan keunggulan perumahan cluster dengan perumahan lainnya, apakah broker properti bandung kalian sudah memahami perumahan cluster? Semoga bermanfaat ya!

Comments

Popular posts from this blog

Cek Tajam Penglihatan, Bisa Temukan Gejala Katarak

7 Panduan Pilih Cari Kontrakan Murah untuk Pasangan Muda